Harga HP Nokia Asha 310, HP Dual SIM, kamera 2 MPSemua kalangan pasti mengetahui nama Nokia, karena ciptaannya adalah yang terbaik. Kali ini hadir Nokia Asha 310 dengan harga hp yang dibilang cukup murah dan mencakup pangsa pasar dikalangan menengah kebawah.

Sesuai yang dilansir informasihargahp.com, Nokia Asha 310 merupakan salah satu dari keluarga Asha yang memegang nama HP yang memiliki kartu Dual SIM Card. Salah satu dari Nokia Asha yang menggunakan Dual SIM Card adalah Nokia Asha 308 dan Nokia Asha 501.

Bisa dibilang ponsel Dual SIM saat ini sudah meraja lela, banyak yang mendambakannya kerena satu HP dapat di isi dua kartu dan bisa aktif keduanya. Hal ini beda dengan merk HP lainnya dimana saat mengganti kartu harus mematikan HP dan melepas baterai, tapi Nokia tidak perlu melakukan itu, bila ingin ganti kartu langsung saja di pasang dan tentunya langsung aktif. Kenapa Nokia Asha 310 seperti itu, karena tempat SIM berada disamping body. Keren bukan!

Sedangkan untuk urusan kamera, Nokia Asha 310 Menanamkan sebuah kamera yang lumayan yaitu 2 MP dengan resolusi cukup besar yaitu 1600 x 1200 pixels. Adapun info spesifikasi secara lengkap silakan lihat table berikut ini.

Berikut Spesifikasi Nokia Asha 310
Jaringan 2G GSM 900 / 1800 - Sim 1 dan Sim 2
Jaringan 3G -
Jaringan 4G -
Tipe Layar TFT capacitive touchscreen, 65K colors
Ukuran Layar  3.0 inches, 240 x 400 pixels,(~155 ppi pixel density)
Dimensi 109.9 x 54 x 13 mm
Berat HP 103.7 g
Pilihan Warna White, Black, Golden Light
Memory Internal 20 MB
Slot Memori External microSD, up to 32 GB, 2/4 GB included
Kamera Primer 2 MP, 1600x1200 pixels, Video 
Kamera Sekunder No
3G No
GPRS Yes, Up to 85.6 kbps
EDGE Yes, Up to 236.8 kbps
WLAN Yes, Wi-Fi 802.11 b/g/n
USB/Port Yes, microUSB v2.0
Bluetooth Yes, v3.0 with A2DP
OS S40 Asha
CPU -
Browser Yes, xHTML, HTML /  WAP 2.0
GPS No
Messaging SMS(threaded view), MMS, Email, IM
Java MIDP 2.1, Fitur-fitur tambahan yang lain: - Photo viewer/editor - SNS applications - Organizer - Predictive text input
Fitur Audio Vibration, Polyphonic(64), WAV, MP3 ringtones
Jack Audio 3,5 mm Jack Audio
Speakerphone Yes
Video Player WMV/MP4/H.263/H.264 player
MP3 Player WMA/MP3/eAAC+ player
Video Record Yes
Audio Record Yes
TV Analog No
Tipe Baterai Li-Ion 1110 mAh battery (BL-4U)
Standby Up to 600 h
Talk Time Up to 17 h
Memutar Musik Up to 40 h

Harga HP Nokia Asha 310

Harga HP Nokia Asha 310 baru             : Rp 890.000,-
Harga HP Nokia Asha 310 bekas           : Rp 750.000,-


0 komentar:

Posting Komentar